4:49 AM by Unknown
BANGUNAN PENTING
Sebagai ibukota negara, banyak bangunan-bangunan penting bagi Bolivia yg terletak di kota ini. Quote: Gedung Bank Sentral Bolivia | Quote: Universidad Mayor de San Andres, universitas tertua kedua di Bolivia, terletak di La Paz | Metropolitan Cathedral, gereja katholik di La Paz, dibangun pada 1835 | |
KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA La Paz menawarkan banyak pemandangan menarik & suasana yg khas, sehingga sangat layak untuk dikunjungi para wisatawan. La Paz adalah pusat kebudayaan Bolivia. Banyak museum & monumen yg terdapat di kota ini. Seperti halnya dengan negara Amerika Latin lainnya, banyak karnaval & pesta perayaan lainnya yg diselenggarakan di La Paz, yg umumnya dipengaruhi oleh kebudayaan Indian & Spanyol. Valle de la Luna, sebuah lembah dgn batuan mirip stalagmit, 10 km dari La Paz | Museum Coca, menampilkan berbagai daun coca & sejarah penggunaannya di Bolivia | Pasar yg menjual baju & pernak-pernik karnaval & pesta perayaan lainnya di La Paz | Sebuah karnaval di La Paz yg rutin digelar tiap 12 Februari | Folklore Festival, sebuah festival tarian & musik yg penting di La Paz | Festival of the Lord of the Great Power, dirayakan tiap tahun untuk pemujaan terhadap Jesus. | | |
TRANSPORTASI La Paz memiliki bandara internasional bernama El Alto. Terletak di ketinggian 4061 meter, merupakan bandara internasional tertinggi di dunia. Bandara ini menghubungkan La Paz dgn kota-kota besar di kawasan Amerika, seperti Miami, Washington DC, Bogota, Buenos Aires, Lima. Quote: Pemandangan sekitar Bandara El Alto dari atas | | Selain dari udara, transportasi umum untuk menghubungkan La Paz dengan kota-kota di sekitarnya adalah bis. Tidak ada jaringan kereta api di Bolivia karena biaya yg tinggi untuk membangun dan merawatnya di pegunungan yg tinggi. | |
SEPAKBOLA
Dalam dunia sepakbola internasional, kota ini sangat terkenal, terutama oleh negara-negara CONCACAF. Sebab, kota ini menjadi momok menakutkan bagi tim-tim dari kawasan tersebut. Termasuk tim raksasa Brasil & Argentina yg selalu kesulitan meraih kemenangan melawan Bolivia di kota ini. Karena berada di ketinggian 3600 meter, oksigen menjadi tipis, & itu sangat menyulitkan buat tim lawan yg biasa bermain di dataran rendah & memiliki aklimatisasi yg kurang.
Stadion Hernando Siles di La Paz, markas timnas Bolivia, berada pada 3600 meter, merupakan stadion sepakbola internasional tertinggi di dunia. |
Pada 1 April 2009, dalam partai Pra Piala Dunia 2010, Argentina yg diperkuat Messi, Tevez, Mascherano dan pemain top lainnya dibantai 6-1 oleh tuan rumah gara-gara pemainnya kehabisan nafas.
Spoiler for football:
sumber :http://www.kaskus.us/showthread.php?t=12221930
Tagged: Dunia Arsitektur, Dunia Unik, gogo
0 comments:
Post a Comment